Menlu RI soal Gaza: Kembalikan Kemanusiaan pada Dewan Keamanan PBB
Menlu RI Retno Marsudi kembali berada di New York guna hadiri pertemuan khusus Dewan Keamanan PBB membahas konflik Israel-Hamas di tengah polarisasi tajam antara negara-negara anggota PBB. Seruan gencatan senjata tak didukung semua anggota. Selengkapnya dilaporkan jurnalis VOA Rendy Wicaksana dari Markas PBB di New York.
10 views
4371
1523
1 year ago 00:02:57 1
PBB ACC RI RUSIA CHINA kirim Pasukan Perdamaian ke GAZA koalisi 3 NEGARA Merangsak Kepung ISRAEL ‼️
1 year ago 00:01:27 1
2 Juta Orang Padati Monas,Ikut Aksi Akbar Bela Palestina
1 year ago 00:03:14 10
Menlu RI soal Gaza: Kembalikan Kemanusiaan pada Dewan Keamanan PBB